Mengenal Lebih Jauh Mengenai Suku Komering

Di sumatera selatan sendiri ada berbagai macam suku yaitu Suku Ogan, Suku Komering, Suku Ranau, Suku Kisam, Suku Daya, Suku Aji, Suku Musi, Suku Rawas, Suku Beliti, Suku Banyuasin, Suku Kikim, Suku Semendo, dan Wong Palembang (Taqwa, 1997:18).
Khusus untuk Wong Palembang yang berdiam di dalam kota Palembang, mereka adalah sisa-sisa kerabat bangsawan Kasultanan Palembang, di mana kerajaan ini telah lama dihapuskan oleh kolonialis Belanda.
Sedangkat suku komering berasal dari nama sebuah sungai yang membentang sepanjang wilayah yang dikenal dengan anama sungai atau wilayah komering, Melalui sungai itulah aktivitas untuk memenuhi kebutuhan hidup menjadi mudah dilakukan. Secara tradisi masyarakat mengidentifikasikan dirinya berdasar pola tempat tinggal mereka yang berada di sekitar aliran sungai. Masyarakat atau suku Komering adalah masyarakat yang tinggal di sekitar aliran Sungai Komering. Begitu pula suku Ogan adalah masyarakat yang bermukim di pinggir Sungai Ogan, suku Musi bermukim di sekitar Sungai Musi, suku Rawas bermukim disekitar Sungai Rawas. Tradisi masyarakat ini kemudian mengalami perubahan sosial seiring masuknya perusahaan-perusahaan besar yang bergerak dalam pertambangan atau perkebunan....

Sorry ni ya Sahabat Blogger, untuk membaca artikel lengkapnya sahabat dapat klik Link ini Komering

0 komentar:

Post a Comment